Hama
Tidak Umum

Kendati jarang terjadi, serangan hama tidak umum dapat sangat mengganggu . Contohnya adalah, kelelawar, musang, tawon, kutu busuk, ulat, lebah, dll. Meskipun hewan-hewan ini sering ditemui di sekitar manusia, keberadaan mereka dalam jumlah besar dapat mengganggu aktivitas bisnis. Penanganan hama seperti ini memerlukan jasa khusus